Pesantren Tahfidz Quran Utrujah Bogor

Berkhidmat Untuk Al Quran dan Bahasanya

Latest Posts

  • ·

    Nuzulul Quran – Keistimewaan Nuzulul Quran

    Nuzulul Quran merupakan peristiwa penting dalam sejarah umat muslim dunia. Allah SWT memerintahkan Malaikat Jibril untuk menyampaikan wahyu kepada Nabi Muhammad SAW secara berangsur selama 23 tahun.  Peristiwa turunnya ayat pertama Alquran terjadi pada 17 Ramadan saat Rosulullah SAW menyendiri di Gua Hira pada usia 40 tahun. secara garis besar, peristiwa diturunkan Al-Qur’an dengan dua proses.…

  • ·

    Sejarah Sholat Tarawih – Hukum Sholat Tarawih

    Bulan Ramadhan menjadi bulan penuh berkah bagi umat Islam. Pada bulan ini, umat Islam dianjurkan untuk memperbanyak ibadah kepada Allah Swt. Terutama shalat tarawih. Shalat ini merupakan salah satu ibadah untuk menghidupkan bulan Ramadhan pada malam hari. Shalat tarawih memiliki keutamaan yang memang ditemukan landasannya dari sabda Nabi Muhammad Saw: مَنْ قَامَ رَمَضَانَ إيمَانًا وَاحْتِسَابًا…

  • Waktu Mustajab Untuk Berdoa – Waktu Terbaik Terkabulnya Doa

    Berdoa kepada Allah Swt sangatlah penting bagi umat Islam. Dalam Al Quran, Allah Swt bahkan menganjurkan hamba-Nya untuk berdoa. Sebab, orang yang tidak berdoa termasuk dalam orang yang sombong. وَالَّذِيْنَ يُؤْتُوْنَ مَآ اٰتَوْا وَّقُلُوْبُهُمْ وَجِلَةٌ اَنَّهُمْ اِلٰى رَبِّهِمْ رٰجِعُوْنَۙ ۝٦٠ Artinya: “dan orang-orang yang melakukan (kebaikan) yang telah mereka kerjakan dengan hati penuh rasa takut…

  • ·

    Keistimewaan Takwa – Cara Menggapai Takwa

    Allah SWT menjelaskan bahwa kemuliaan seseorang dihadapan-Nya tidak dilihat seberapa kekayaannya, sebagus apa raut wajahnya atau setinggi apa kekuasaan dan pangkatnya. Tetapi seberapa derajat ketakwaannya kepada Allah SWT, sebagaimana firman Allah: يَا أَيُّهَا النَّاسُ إِنَّا خَلَقْنَاكُمْ مِنْ ذَكَرٍ وَأُنْثَىٰ وَجَعَلْنَاكُمْ شُعُوبًا وَقَبَائِلَ لِتَعَارَفُوا ۚ إِنَّ أَكْرَمَكُمْ عِنْدَ اللَّهِ أَتْقَاكُمْ ۚ إِنَّ اللَّهَ عَلِيمٌ خَبِيرٌ Wahai…

  • ·

    Ihsan Dalam Islam – Apa Itu Ihsan?

    Ihsan adalah perbuatan baik yang disukai Allah Swt, akhlak itu juga ada pada Rasulullah Saw. Ihsan masuk ke dalam tiga pokok agama yang terdiri atas Islam, iman, dan ihsan. Ihsan adalah ciri-ciri nilai murni dalam hidup sehingga setiap amalan yang dilakukan semata-mata untuk meraih rida Allah Swt. Pengertian IhsanDirangkum dari buku Filsafat dan Metafisika dalam…

  • Berbagi Kebaikan – Pahala Memberi Makan Orang Berpuasa

    Setiap Muslim dianjurkan untuk memperbanyak kebaikan di bulan suci Ramadhan ini, salah satunya dengan memberikan makanan kepada orang yang berpuasa. Rasulullah SAW sendiri dikenal sebagai sosok yang dermawan dan senantiasa berbagi makanan kepada mereka yang sedang menjalankan ibadah puasa. Memberi makan orang yang berpuasa adalah salah satu amalan yang sangat dianjurkan dalam Islam, terutama di…

  • ·

    Tips Menghadapi Puasa Ramadhan – Kiat Kuat Berpuasa

    Puasa Ramadhan merupakan kewajiban seorang muslim, berpuasa tidak hanya menahan rasa lapar dan haus. Tapi lebih dari itu, umat muslim juga harus bisa mengendalikan emosi dan hawa nafsu. Saat menjalani puasa, tiap individu belajar untuk bisa lebih bersabar, berbagi dan menghargai orang lain. Berikut adalah beberapa tips yang bisa membantu menjalankan puasa Ramadhan dengan lancar…

  • Stop Bullying Di Sekolah – Cara Ajarkan Anak Membela Diri

    Dewasa ini, banyak sekali terjadi kasus bullying di sekolah, dan terkadang hal ini juga tidak disadari sejak awal. Dampak perundungan bisa menyerang fisik dan mental korban. Anak-anak adalah kelompok individu yang rentan mengalami perundungan. Orang tua perlu mengajarkan strategi pertahanan diri supaya anak mampu membela dirinya saat di-bully. Tips Ajarkan Anak Membela Diri saat Di-Bully…

  • Pengaruh Lingkungan – Lingkungan Membentuk Karakter Anak

    Lingkungan berada di sekitar di mana kita harus tinggal di dalamnya tentunya mempunyai pengaruh kuat dalam kehidupan sehari-hari. Kita merasakan pengaruh lingkungan pada perkembanngan pembentukan karakter seorang anak. Jika seorang anak berada lingkungan baik, maka perkembangan karakter anak juga baik. Sebaliknya jika seorang anak berada lingkungan kurang baik, perkembangan karakter anak juga kurang baik atau…