

Lingkungan berada di sekitar di mana kita harus tinggal di dalamnya tentunya mempunyai pengaruh kuat dalam kehidupan sehari-hari. Kita merasakan pengaruh lingkungan pada perkembanngan pembentukan karakter seorang anak.
Jika seorang anak berada lingkungan baik, maka perkembangan karakter anak juga baik. Sebaliknya jika seorang anak berada lingkungan kurang baik, perkembangan karakter anak juga kurang baik atau bahkan tidak baik.
Sebagai orang tua memang harus teliti memilih dan menentukan lingkungan baik dan terbaik untuk perkembangan seorang anak. Karena lingkungan di mana kita tinggal akan mempunyai pengaruh luar biasa terhadap perkembangan karakter seorang anak.
Lingkungan di mana kita tinggal berarti juga merupakan suatu lingkungan di mana seorang anak akan bermain, bergaul, dan bersosialisasi dengan teman-temannya.
Seorang anak akan kita kenalkan lingkungannya sejak dini. Perkenalan dengan lingkungan sekitarnya sebagai makhluk sosial. Seorang anak akan bergaul dan bersosialisasi dengan masyarakat mempunyai kelompok-kelompok masyarakat tentu saja mempunyai karakter berbeda.
Dari berbagai macam karakter setiap kelompok masyarakat pasti ada yang baik dan tidak baik. Karena seorang anak belum atau bahkan tidak bisa membedakan mana karakter baik dan tidak baik, peran kita sebagai orang tua harus mampu mengarahkan dan mendidik seorang anak bisa membedakan karakter baik dan tidak.
Pengaruh lingkungan bersifat positif, tetapi dapat bersifat negatif. Jika seorang anak berada di lingkungan baik, perkembangan dan pembentukan karakternya menjadi baik, begitu pun. Di sinilah peran kita sebagai orang tua sangat penting dan diperlukan sekali oleh seorang anak dalam perkembangan dan pembentukan karakternya.
Salah satu cara yang bisa ditempuh orangtua adalah memilihkan lingkungan sekolah yang baik untuk anak, dan salah satu lingkungan baik yang bisa membantu perkembangannya apalagi di usia remaja adalah pondok pesantren.
Dan salah satu pilihan pesantren yang bisa dijadikan rujukan adalah Pondok Pesantren Tahfidz Utrujah Bogor, segera daftarkan putra putri kita untuk mendapat kesempatan berada dilingkungan yang baik, lingkungan ahlul quran.